Ada apa dengan judul di atas ? Ada cerita dibalik tanggal itu sodara-sodara ! Ya , hari Kamis kemarin , sekolahku tercinta SMA UNGGULAN NEGERI 5 PALEMBANG mengadakan acara apalah itu , soalnya pembawa acaranya nyebut acara itu pake bahasa arab ..... nispu syaban , bukan , mutazol , baaah bodo lah , yang pasti acaranya itu diisi dengan doa bersama dan siraman rohani.
Setelah doa yang dipimpin ustad , kita (seluruh anak kelas 12) dipersilahkan untuk mohon doa dan maaf-maafan sama guru, temen, dan junior. waaah aseli terharu banyak yang nangis, pokoknya suasana jadi riuh karena derai air mata..... lega nggak punya rasa dongkol lagi sama orang-orang, iklas banget maafinya , insyaallah tulus ya, walau jilbab ketarik sana-sini, nggak apa kok...... sudah ah saya mau belajar... eh, terus anak joker makan-makan ngabisin duit kas dong.... sekian.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar